Monday, September 26, 2011

"Contest I'm Proud To Be A Muslimah"

Nak join?Klik Banner
Due:14 Oct

"Dunia ini adalah perhiasan dan seindah-indah perhiasan adalah wanita solehah"

Tidak banyak syarat yang dikenakan oleh Islam untuk seseorang wanita untuk menerima gelar solehah, dan seterusnya menerima pahala syurga yang penuh kenikmatan dari Allah s.w.t.

Mereka hanya perlu memenuhi 2 syarat saja yaitu:

1. Taat kepada Allah dan RasulNya
2. Taat kepada suami

Perincian dari dua syarat di atas adalah sebagai berikut:

1. Taat kepada Allah dan RasulNya

Bagaimana yang dikatakan taat kepada Allah s.w.t. ?
- Mencintai Allah s.w.t. dan Rasulullah s.a.w. melebihi dari segala-galanya.
- Wajib menutup aurat
- Tidak berhias dan berperangai seperti wanita jahiliah
- Tidak bermusafir atau bersama dengan lelaki dewasa kecuali ada bersamanya
- Sering membantu lelaki dalam perkara kebenaran, kebajikan dan taqwa
- Berbuat baik kepada ibu & bapa
- Sentiasa bersedekah baik dalam keadaan susah ataupun senang
- Tidak berkhalwat dengan lelaki dewasa
- Bersikap baik terhadap tetangga

2. Taat kepada suami

- Memelihara kewajipan terhadap suami
- Sentiasa menyenangkan suami
- Menjaga kehormatan diri dan harta suaminya selama suami tiada di rumah.
- Tidak cemberut di hadapan suami.
- Tidak menolak ajakan suami untuk tidur
- Tidak keluar tanpa izin suami.
- Tidak meninggikan suara melebihi suara suami
- Tidak membantah suaminya dalam kebenaran
- Tidak menerima tamu yang dibenci suaminya.
- Sentiasa memelihara diri, kebersihan fisik & kecantikannya serta rumah tangga


"Sesungguhnya…orang-orang perempuan yang Islam, … orang-orang perempuan yang beriman, …orang-orang perempuan yang taat, … orang-orang perempuan yang benar, … orang-orang perempuan yang sabar, …orang-orang perempuan yang merendah diri (kepada Allah),… orang-orang perempuan yang bersedekah, … orang-orang perempuan yang berpuasa,…orang-orang perempuan yang memelihara kehormatannya, … orang-orang perempuanyang menyebut nama Allah banyak-banyak, Allah telah menyediakan bagi mereka semuanya keampunan dan pahala yang besar." (Surah Al-Ahzaab, ayat 35)

Hadiah yg menjadi pilihan.



Atie Tag
Syu
Ekin
Atiey

1 comment:

fiQRa said...

salam, datang buat lawatan ~
semoga berjaya tau ~
keputusan 15 oktober ni, sama2 kite tunggu eh
~_^

COPYRIGHT BY AZATIE SAYANG